Semakin meningkatnya kebutuhan akses internet di masyarakat saat ini PT. Telkom Indonesia Regional Sumatera membangun tempat untuk akses internet Wifi Hotspot gratis yang diberi nama Internet Modern Corner (IMC), sehingga masyarakat yang membutuhkan akses internet dapat memanfaatkannya tanpa dipungut bayaran.
Menurut Bapak Overlis General Manager Consumer Service Regional Sumatera
PT. Telkom rencananya akan dibangun di 20 kabupaten dari 151
kabupaten yang ada di Sumatera, yang sudah dibangun yaitu di alun-alun
Binjai, Stabat Kabupaten langkat, Lubuk Pakam Kabupaten Deli serdang,
Medan, Batam, Palembang, Pangkal Pinang, Bandar Lampung dll. Semua
pejabat bupati dan walikota sangat mendukung kegiatan Telkom tersebut
sehingga internet dengan media WiFi tersebut ramai dikunjungi
masayarakat terutama para pelajar, seperti yang di tulis pada blog pribadinya http://putrakuantan.blogspot.com.